Description
<p>Kabar gembira untuk kita semua karena MRT telah hadir di ibu kota. Saking gembiranya banyak rakyat yang ingin mencoba moda transportasi baru ini. Adanya sarana baru tentu diikuti dengan aturan sosial perlu ditaati. Apakah MRT akan jadi baik? atau mengulang kisah unik yang terjadi pada KRL dan Transjakarta?</p>